Rabu, 28 Oktober 2015

Pembuatan Tiket, Label, Pin dan Id Panitia

Beberapa Contoh Hasil Pembuatan Tiket, label Kue, Id Panitia, Pin, Dan Gantungan Yoyo yang dikerjakan oleh SLR Media

Pembuatan Kemasan untuk Produk UKM

Dalam upaya membantu terciptanya suatu lingkungan dan pola hidup yang sehat, Para Pelaku UKM di Seluruh Indonesia dihimbau oleh Pemerintah agar membuat Kemasan yang sehat dan ramah lingkungan serta mudah atau bisa di daur ulang. 
Menanggapi Hal Di Atas, Bagi Anda Pelaku Usaha Kecil Menengah (UKM) yang berada di Seluruh Indonesia, Kami SLR Media menerima Pembuatan Kemasan yang Ramah Lingkungan dan Mudah untuk di Daur Ulang.
Konsep Yang Kami Kedepankan dalam Pembuatan Kemasan untuk Produk UKM adalah Menarik dan Ekonomis, dalam hal ini Kami mencoba membuat Kemasan semenarik mungkin yang disesuaikan dengan harga kemasan yang paling murah, 
Percetakan Na Urang Majalengka, "Solusi MEdia Prmosi Anda"